Setelah bertahun-tahun tanpa kabar, pada tahun 2024 semesta mulai menyusun kisah mereka kembali.
Di tanggal 10 Oktober 2024, Nissa dan Krisna akhirnya bertemu kembali. Tak hanya bertukar cerita lama, tapi juga mulai membuka lembaran baru.
dan setelah pertemuan itu, di tanggal 19 Oktober 2024, Krisna mengungkapkan keinginannya untuk menjalin hubungan lebih dekat dengan Nissa.